Karakter adalah watak,sifat dan tabiat yang juga merupakan kwalitas terhadap kehidupan manusia. Kebiasaan baik merupakan pencerminan dari karakter yang tumbuh pada anak. Berkarakter yang baik adalah mengetahui yang baik mencintai yang baik dan berbuat baik. Pendidikan karakter adalah upaya penanaman nilai-nilai karakter kepada anak didik berupa pengetahuan,kesadaran atau kemauan dan tindakan untuk melaksanakan nilai – nilai kebaikan dan kebajikan kepada Tuhan YME, diri sendiri, sesame, lingkungan maupun kebangsaan agar menjadi manusia berakhlak.
Adapun fungsi
pendidikan karakter adalah sebagai pengembangan potensi diri, peningkatan kualitas
hidup dan penyaring pengaruh budaya dari luar. Adapun unsur mutlak dalam
pendidikan karakter adalah mengenal kebaikan, merasakan kebaikan dan melakukan
kebaikan. Karakter yang dibangun untuk anak usia dini adalah peduli lingkungan,
cerdas, jujur, kreatif, inovatif, disiplin, sosial, ulet dan gigih
Tidak ada komentar:
Posting Komentar